news  

Kepala SAR Timika Menghimbau Warga Yang Beraktifitas Di Perairan Selatan Papua.

TIMIKAPAPUA_Kepala SAR Timika George L. Mercy Randang, S.IP., M.A.P Menghimbau, agar Masyarakat yang beraktifitas di perairan.

Khususnya di sebelah selatan Papua agar lebih berhati hati, dan mematuhi standard keselamatan pelayaran serta memantau informasi cuaca.

Yang dipublikasi BMKG Pastikan kita menguasai alur pelayaran tersebut, karena sudah banyak kapal yang karam didaerah tersebut.

Selain karena terdampak cuaca buruk, juga karena menabrak gundukan pasir, oleh karena itu saya harap agar pelajari jalur pelayaran tersebut.

Pastikan semua aman sebelum beraktifitas karena keluarga kita menunggu dirumah, dan berharap kembali dalam keadaan sehat.

Saya juga mohon dukungan doa kepada masyarakat semoga semua korban KM. Usaha BARU yang beberapa hari kemarin tengelam bisa ditemukan oleh kapal kapal yang melintas, dan Semoga tidak terjadi lagi kejadian kecelakaan kapal yang memakan korban yang banyak.

RED_

You cannot copy content of this page