TIMIKA_ Tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Kabupaten Mimika, yakni OKP, GMNI,GMKI,PMKRI,HMI,PMII, dan IKAMI Sulsel, mengikuti rapat dengar pendapat Yang Di Laksanankan di ruang Rapat Kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Mimika (DPRD). 12/09/2022
Dalam rapat dengar pendapat tersebut turut melibatkan kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan kabupaten Mimika (Disperindag) juga Kepala Pertamina cabang Timika.
Namun dalam rapat dengar pendapat kepala dinas Disperindag tak turut hadir dan hanya di wakili oleh sekretaris. Dalam rapat dengar pendapat sejumlah perwakilan aliansi mahasiswa Mimika, Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Mimika dan Pimpina Pertamina cabang Timika.
Sejumlah Mahasiswa Mimika meminta klarifikasi terkait keterbukaan informasi soal kouta dan jadwal pendistribusian kepada pimpinan Pertamina cabang Timika.’’ Namun pihak Pertamina ketakutan tentang transparasi data soal kouta dan jadwal pendistribusian BBM.
Beberapa pertanyaan juga di tujukan kepada sekretaris Disperindag mewakili kepala dinas, menurut aliansi mahasiswa kabupaten mimika menilai apa yang di sampaikan perwakilan Disperindag “tak sesuai dengan berbagai rekomendasi rekomendasi yang telah di keluarkan untuk pengawasan BBM di kabupaten mimika.
Maka berdasarkan hasil RPD hari ini Aliansi mahasiswa kabupaten mimika menilai sekretaris yang mewakili kepala dinas Disperindag kabupaten mimika tak menghargai RDP yang di laksanakan DPRD kabupaten Mimika.
Maka berdasarkan RDP dengan DPRD dan Pimpinan Pertamina juga pihak Disperidag kami Aliansi Mahasiswa Kabupaten Mimika, menyatakan dalam Rapat dengar pendapat yang di selenggarakan oleh DPRD kabupaten mimika untuk Merekomendasikan.
Mencopot kepala perwakilan Pertamina cabang Timika, karena tidak adanya keterbukaan informasi dan data dalam rapat ini, merekomendasikan untuk mencopot kepala dinas Disperindag Kabupaten Mimika, karena tidak hadir dalam RDP dan tidak adanya keterbukaan soal data dalam Rapat Dengar Pendapat. Mosi tidak percaya kepada komisi B DPRD kabupaten Mimika.
Menurut Aliansi Mahasiswa Kabupaten Mimika, dalam forum RDP tidak ada sebuah kesepakatan Bersama ataupun kesimpulan akhir. ‘’ makan dengan ini kami Aliansi Mahasiswa Mimika menolak hasil dari pada RDP hari ini.
Mahasiswa akan tetap menolak kenaikan harga BBM dan akan melakukan aksi selanjutnya Bersama masyarakat kabupaten mimika tegasnya.